BAZNAS Jateng Bakal Selesaikan Perbaikan 750 Unit RTLH
05/09/2024 | Penulis: Humas BAZNAS Prov. Jateng
PJ Bupati Banyumas dan Ketua BAZNAS Jateng menyerahkan secara simbolis perbaikan RTLH
Purwokerto - Sebagai bagian dari upaya membantu pemerintah dalam peningkatan kualitas Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) masyarakat, BAZNAS Jateng pada tahun ini akan menyelesaikan perbaikan RTLH sebanyak 750 unit.
Dalam kesempatan tersebut, BAZNAS Jateng menyerahkan simbolis bantuan untuk perbaikan rumah tidak layak huni di Banyumas. Selain itu BAZNAS Jateng juga memberikan penghargaan kepada Pj Bupati Banyumas Hanung Cahya Saputro atas kontribusinya dalam mengembangkan BAZNAS.
BAZNAS akan terus berkomitmen untuk membantu pemerintahan dalam mengupayakan adanya peningkatan kualitas rumah tidak layak huni.
sumber : Suara Merdeka
Berita Lainnya
Berfokus Ke Pemulihan Tempat Ibadah Dan Pendidikan Baznas Jawa Tengah Menyalurkan Donasi Sebesar 500 Juta Ke Sumatera Barat
BAZNAS Jateng Matangkan Penyaluran Donasi Untuk Korban Bencana Sumatera
BAZNAS Jateng Salurkan Bantuan Rp510 Juta untuk Korban Bencana Cilacap dan Banjarnegara
BAZNAS Jateng Salurkan Bantuan untuk Korban Longsor di Cibeunying Majenang, Cilacap
Dari Zakat ke Aksi Nyata: BAZNAS Jateng Teguhkan Komitmen Tanggap Bencana
BAZNAS Bersama Pemkab Semarang Resmikan Balai Ternak Pemberdayaan Mustahik

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
